Cabai merupakan salah satu tanaman yang termasuk jenis sayuran, dimana tanaman ini sering digunakan sebagai penambah cita rasa pada masakan. rasa yang disumbangkan oleh cabai merupakan rasa pedas pada masakan. Meskipun cabai sering dikaitkan dengan sakit perut ketika mengkonsumsinya secara berlebihan, namun sebenarnya cabai mempunyai banyak manfaat bagi tubuh.
Tanaman cabai banyak mengandung vitamin A, C, selain itu juga mengandung zat kapsaikin, didalam cabai banyak mengandung vitamin C yang setara dengan jeruk, lemon dan anggur.
Berikut beberapa manfaat cabai yang kita konsumsi bagi tubuh :
1. Membantu pencernaan menjadi lebih lancar
Bagi mereka yang sering mengalami masalh dengan pencernaan bisa dicoba mengatasinya dengan mengkonsumsi cabai. hal ini dikarenakan cabai mampu meningkatkan arus produksi enzim dan juga asam lambung, oleh karena itu dapat membantu tubuh dalam proses metabolisme makanan, lalu ketika sulit mengeluarkan gas dalam
tubuh pun dapat diatasi dengan serbuk cabai karena serbuk cabe proses
terjadinya asimilasi dan eliminasi dalam tubuh dengan adanya stimulasi
gerakan peristaltic perut.
2.Membantu dalam penurunan berat badan
Satu lagi manfaat cabai yang sangat berguna adalah proses membantu penurunan berat badan, sangat bagus bagi mereka yang ingin berat badannya turun namun jangan mengkonsumsinya secara berlebihan. cabai mampu meningkatkan proses metabolisme dan juga mampu membakar lemak dalam tubuh secara berlebih.
3.Meningkatkan imunitas
warna merah yang terdapat pada cabai ternyata merupakan sinyal bahwa cabai banyak mengandung beta karoten, hanya dengan mengkonsumsi 2 sendok teh dapat memberikan 6 % vitamin C bagi tubuh ditambah lagi 10% vitamin A. dimana vitamin A sering disebut sebagai anti infeksi dan sangat penting bagi membran mukosa.
4. Mengatasi Diabetes
Dengan mengkonsumsi 24% cabai secara teratur dapat mengatasi diabetes tipe II, hal ini dikarenakan cabai mendorong fungsi hati agara lebih mampu terhadapt produksi insulin yang berlebihan.
5. Menghentikan penyebaran kanker prostat
senyawa capsaicin adalah senyawa yang bertanggung jawab dalam menghentikan penyebaran sel-sel kanker prostat dalam berbagai mekanisme. Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam 15
Maret 2006, Capsaicin membunuh kedua jenis utama dari sel kanker
prostat dan merangsang pertumbuhan hormon laki-laki agar tidak
terpengaruh.
6. Melancarkan Pernapasan
Senyawa Capsaicin tidak hanya mengurangi rasa sakit, tapi juga dapat merangsang sekresi yang dapat membantu membersihkan lendir dari hidung dan mengatasi paru-paru sesak.
7. Mengurangi rasa pegal-pegal
selain senyawa capsaicin dalam cabai juga terdapat senyawa kapsisikol yang memberikan rasa hangat alami cabai. Keistimewaan inilah yang dapat membantu bagi penderita pegal-pegal akibat pekerjaan berat, hal inilah yang menyebabkan cabai sering dibuat obat dalam bentuk koyo yang memudahkan dalam pemakaianya.
No comments:
Post a Comment